Nanya Cara Backup Windows dan Aplikasi Sering Not Responding?

ADVERTISING

Nanya Cara Backup Windows dan Aplikasi Sering Not Responding? Assalamualaikum pengunjung, kabarnya baik ya? Admin do'ain begitu. Tambahan do'anya, semuanya selalu dimudahkan dalam setiap urusan dan rejekinya lancar. Amiin. Ada yang nanya, bagaimana caranya mem-backup Windws, dan ada yang nanya juga kenapa aplikasi di PC nya sering banget not responding. Keduanya urusan trouble komputer, langsung admin jawab aja ya....

Cara Backup Windows
Min ane pengen nanya nih, bagaimana caranya backup OS ane yang Windows? Kebetulan ane pake OS Win 7. Sekalian deh jelasin apa system backup itu dan apa semua OS memiliki system backup? Terimakasih min atas jawabannya....

Jawab:
Apa sih backup itu? Backup tak lain dari proses meng-copy data dari tempat asli (baca: original) ke tempat yang lain. Hasil copyan tersebut nantinya bisa digunakan untuk jaga-jaga kalau terjadi hal yang tidak diinginkan. Sepertinya semua OS sudah dilengkapi dengan system backup. Cara backup juga mudah, tinggal masuk ke Control Panel, pilih Backup and Restore, kemudian ikuti saja step by step selanjutnya.

Nanya Cara Backup Windows dan Aplikasi Sering Not Responding?
Aplikasi sering not responding
Nanya min, kenapa aplikasi-aplikasi yang sering saya pakai sering sekali not responding? Dan bagaimana cara mengatasinya? Makasih min...

Jawab:
Sering not responding bisanya disebabkan faktor system memory komputer, periksa aja dulu, bermasalah atau tidak. Bisa juga lantaran aplikasi tidak kompatibel dengan sytem anda. Bisa juga keran crash. Bisa juga terinveksi virus. Solusinya, coba perbaiki system memory. Bila perlu lakukan repair OS dan aplikasinya. Kalau masih not responding juga, coba instal ulang.

Baca juga solusi lainnya untuk permasalahan komputer:
Dan beberapa tulisal lainnya tentang Android:
Itulah beberapa jawaban admin mimin untuk kedua pertanyaan, tentang cara backup windows dan tentang aplikasi yang sering not responding. Mudah-mudahan jawabannya bisa dipahami. Kalau diantara pembaca ada yang memiliki pengalaman mengatasi trouble diatas, silahkan berbagi di kolom komentar dibawah posting ini. Terimakasih sudah nyimak posting kali ni....Ilaliko, Wassalam. The best untuk semua pengunjung........

ADVERTISING

Previous
Next Post »
Thanks for your comment