Soal Ulangan Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Semester 2/Genap (Soal KTSP)

ADVERTISING

Soal Ulangan Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Semester 2/Genap (Soal KTSP),Assalamualikum pengunjung sekolah al madany blog semuanya. Mudah-mudahan kita semua selalu diberikan kemudahan dalam setiap aktivitasnya. Amiin. Seperti posting-posting sebelumnya, pada kesempatan kali ini admin coba berbagi soal-soal ulangan. Dimaksudkan untuk perbendaharaan bahan uji kemampuan siswa menjelang UTS semester genap mendatang. Dan kali ini soal ulangan yang dibagi adalah soal ulangan kelas 1 SD mata pelajaran Bahasa Indonesisa.

Soal Ulangan Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Semester 2/Genap (Soal KTSP)
Soal Ulangan Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Semester 2/Genap (Soal KTSP)
Jawab pertanyaan dengan benar!
Perhatikan puisi dibawah ini..!

Kupu-kupu

kupu-kupu yang manis
warnamu begitu indah
gerak sayapmu begitu indah
kau terbang menari-nari
mengitari bunga-bunga
sesekali kau hinggap diatas bunga
untuk menghisap madu

Berdasarkan puisi diatas jawab pertanyaan berikut!
  1. Judul puisi diatas.................
  2. warna kupu-kupu begitu...............
  3. gerak sayap begitu................................
  4. kau terbang...................
  5. kupu-kupu hinggap di bunga untuk menghisap.....................
  6. sebelum tidur kita harus......................terlebih dahulu
  7. dongeng adalah cerita.............
  8. agar lantai bersih sebaiknya ..........................biar bersih
  9. kalau malas belajar nanti kita...............
  10. pingpong-bermain-aku-bola
    susunan kalimat yang benar adalah..............................
Soal-soal lainnya yang KTSP silahkan lihat ini; klik
Soal Ulangan PKn Kelas 1 SD Semester 2/Genap (KTSP)
Soal Ulangan IPS Kelas 1 SD Semester 2/Genap (UTS KTSP)
Soal Ulangan PAI Kelas 1 SD Semester 2/Genap (UTS KTSP)

Soal yang KTSP nya lihat yag ini;
Kumpulan Soal Tematik SD Tema 6 Kelas 1,2,4,5 

Demikian siswa siswi sekolah al madany dan pengunjung blog semuanya. Mudah-mudahan soal tersebut bermanfaat untuk membantu adik-adik kelas 1 sebelum melaksanakan UTS semester genap mendatang. Terumakasih sudah berkunjung.....

ADVERTISING

Previous
Next Post »
Thanks for your comment